Pusat Edukasi

Rumah Pusat Edukasi Belajar Forex Pusat Edukasi Gratis Keunggulan Strategi Forex M15 dan Penjelasan Detailnya

Keunggulan Strategi Forex M15 dan Penjelasan Detailnya

by Didimax Team

Strategi Forex M15 merupakan salah satu gaya trading yang biasanya digunakan oleh para trader. Ada yang memilih memantau pergerakan harga seharian, bahkan harga keluar masuk pasar. 

Jika dilihat dari rentang waktu keluar masuk pasar memang berbeda-beda sekitar 15 menit hingga 30 menit. Teknik M15 atau scalping ini menjadi salah satu teknik yang paling populer adalah menggunakan teknik scalping.

 

Keunggulan dari Strategi Forex M15

Strategi Forex M15 ini seringkali dianggap sebagai salah satu teknik yang paling cepat untuk mendapatkan keuntungan. Teknik ini sangat cocok bagi Anda yang memiliki banyak waktu. 

Teknik scalping ini populer lebih dikenal sebagai M15. Agar Anda bisa memperoleh keuntungan yang besar maka bisa menggunakan teknik scalping ini.

Umumnya, teknik scalping hampir sama seperti day trading. Namun, perbedaannya terletak pada scalpel menggunakan modal yang besar. Melalui teknik scalping, para scalper bisa melakukan open posisi berulang kali.

Open posisi ini dapat dilakukan hingga tercapai target profit yang diinginkan. Berbeda halnya seperti day trading, di mana teknik scalping ini tidak harus dilakukan setiap hari atau berjam-jam. 

Hal ini karena pada scalper percaya keuntungan yang didapatkan dari pergerakan kecil harga aset lebih menguntungkan dibandingkan dengan menyimpan aset harga tinggi. Nantinya, trader yang sudah menggunakan teknik ini akan mencari aset yang pergerakannya fluktuatif. 

Tips dari Teknik Scalping 15 Menit

Ada beberapa tips yang dapat Anda terapkan ketika menggunakan Strategi Forex M15. Berikut ini sudah ada penjelasan terkait teknik scalping.

1. Menentukan Time Frame 15 Menit

Bagi Anda yang ingin sekali menggunakan  metode ini, maka harus bisa mengatur time frame lebih dulu menjadi 15 menit. Hal ini tentunya bertujuan agar grafik harga yang telah ditunjukan mencerminkan jalannya transaksi per 15 menit.

2. Memilih Indikator Moving Average

Indikator moving average ini termasuk salah satu indikator yang paling tepat digunakan pada teknik scalping 15 menit. Hal ini tentunya karena Strategi Forex M15 lebih memanfaatkan analisis teknikal. 

Alangkah baiknya, Anda memasang indikator moving average dalam chart, seperti MA-9. MA-9 diartikan sebagai periode 9. MA-9 ini tentunya bertujuan agar mengidentifikasi tren serta tahu titik buy dan sell lebih potensial.

3. Memperhatikan Skenario Trading Buy

Tips menggunakan Strategi Forex M15 menit selanjutnya yaitu lebih memperhatikan titik buy dan sell. Anda hanya perlu menggunakan indikator moving average serta memanfaatkan pola candlestick. 

Posisi level entry yang terbaik adalah saat candlestick berpola bebas atau dikatakan sebagai free candle. Posisi free candle merupakan posisi candlestick yang tidak menyentuh garis dari moving average. 

Mulai dari bagian body maupun tepat di shadow. Anda dapat langsung memulai entry posisi setelah free candle. Agar bisa memulai posisi buy, maka harus lebih dahulu memastikan kondisi pasar sedang uptrend. 

4. Memperhatikan Skenario Trading Sell

Bagi Anda yang ingin sekali buka posisi sell, maka cara yang dilakukan hampir sama seperti buy. Anda harus bisa memastikan candlestick berada di pola free candle untuk dapat memulai entry posisi. 

Setelah itu, Anda dapat langsung buka posisi sell. Hal yang membedakan dengan buy yaitu memastikan kondisi pasar sedang downtrend. Kondisi ini sebenarnya dapat dilihat dari harga pasar bergerak di bawah garis MA.

5. Memasang Stop Loss

Stop loss merupakan salah satu metode take profit yang dapat dilakukan saat trading mulai dari harga sedang turun. Stop loss ini tentunya berfungsi agar kerugian yang dialami tidak semakin tampak besar. 

Oleh karena itu, tentukan nilai kerugian yang masih bisa Anda tanggung sebelum mulai trading. Sehingga saat adanya pergerakan harga menurun hingga titik harga rugi maka bisa langsung buka posisi sell. 

6. Memilih Pair yang Sesuai

Strategi Forex M15 merupakan salah satu transaksi yang paling cepat. Oleh karena itu, Anda juga harus bisa memastikan pair yang paling cepat telah tereksekusi. 

Oleh karena itu, gunakanlah pair mayor pada broker forex terbaik. Hal ini karena pair mayor yang paling cepat tereksekusi maka dianggap mempunyai likuiditas yang paling tinggi.

Bagi Anda yang mungkin ingin menggunakan strategi ini namun tidak tahu caranya maka bisa menggunakan broker forex Didimax. Nantinya, broker forex ini akan memberikan Anda penjelasan terkait Strategi Forex M15.

KOMENTAR DI SITUS

FACEBOOK

Tampilkan komentar yang lebih lama